Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/83417
Title: Korelasi Suhu dan Curah Hujan terhadap Produksi Kakao (theobroma cacao L) di Kebun Banjarsari PT Perkebunan Nusantara XII (Persero) Jember
Authors: Santosa, Edi
Sakti, Ginanjar Pramudya
Issue Date: 2016
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Produksi merupakan aspek penting dalam suatu perkebunan karena aspek inilah yang menentukan keberhasilan dan keberlangsungan perusahaan. Kegiatan magang bertujuan untuk mempelajari dan memahami proses produksi kakao dan pengaruh suhu dan curah hujan terhadap produksi. Kegiatan magang dilaksanakan di Kebun Banjarsari PTPN XII Jember, Jawa Timur, pada bulan Februari - Juni 2015. Data dianalisis menggunakan regresi linier. Hasil menunjukan adanya pengaruh nyata curah hujan dan suhu terhadap produksi. Namun demikian korelasi tersebut belum dapat digunakan sebagai peramalan produksi dikarenakan nilai regresi menunjukkan R - square di bawah 50 %. Terdapat faktor lain yang perlu dikaji lebih lanjut dalam rangka peramalan produksi kakao.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/83417
Appears in Collections:UT - Agronomy and Horticulture

Files in This Item:
File SizeFormat 
A17gps.pdf
  Restricted Access
18.93 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.