Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/83127
Title: Karakteristik Briket Arang dari Tempurung Kelapa (Cocos nucifera) dengan Penambahan Bakau (Rhizophora spp) dan Laban (Vitex pubescens).
Authors: Hadi, Yusuf Sudo
Pari, Gustan
Islami, Rio Candra
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Pemanfaatan Energi Baru dan Terbarukan merupakan salah satu upaya peningkatan penyediaan dan pemanfaatan energi yang bermanfaat bagi semua pihak. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh komposisi bahan baku terhadap sifat fisis, mekanis dan kimia briket arang. Hasil penelitian menunjukkan sifat fisis, mekanis dan kimia briket yang dihasilkan yaitu kadar air rata-rata 5,21±1,68%, kadar zat terbang 15,97±4,10%, kadar abu 3,93±0,64%, nilai karbon terikat 74,51±4,51%, kerapatan 0,70±0,08 g/cm3, kuat tekan 31,23±13,83 kgf/cm2 dan nilai kalornya 6556±406 kal/g. Pengurangan arang tempurung kelapa pada campuran briket arang menyebabkan penurunan nilai kalor.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/83127
Appears in Collections:UT - Forestry Products

Files in This Item:
File SizeFormat 
E16rci.pdf
  Restricted Access
8.91 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.