Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/81485
Title: Peran Perempuan Dalam Program Pemberdayaan Masyarakat Dan Pengaruhnya Terhadap Sumbangan Ekonomi Keluarga
Authors: Siwi, Mahmudi
Mustika, Wulan
Issue Date: 2016
Publisher: Bogor Agricutural University (IPB)
Abstract: Program pemberdayaan perempuan kepala keluarga (PEKKA) merupakan program yang bertujuan untuk meningkatkan keberdayaan perempuan kepala keluarga. Kota Cimahi merupakan salah satu kota yang mengimplementasikannya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh karakteristik perempuan, peran perempuan dalam keluarga, serta peran perempuan peserta program PEKKA terhadap sumbangan pendapatan perempuan untuk pemenuhan kebutuhan keluarga. Hasil dari penelitian menunjukkan tidak terdapat pengaruh nyata baik dari karakteristik responden peserta PEKKA, peran dalam keluarga maupun peran dalam program PEKKA. Data kualitatif menjelaskan bahwa meskipun tidak secara langsung, program PEKKA telah memberikan kesempatan perempuan untuk memiliki penghasilan tambahan bagi keluarga dengan mengadakan kegiatan pelatihan, pendampingan, pemberian modal, dan magang.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/81485
Appears in Collections:UT - Communication and Community Development

Files in This Item:
File SizeFormat 
I16wmu.pdf
  Restricted Access
29.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.