Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/79923
Title: STRUKTUR KOMUNITAS MAKROA VERTEBRATA SEBAGAl INDIKATOR KEBERADAAN BAHAN ORGANIK DI PERAIRAN HULU SUNGAl CISADANE BOGOR, JAWA BARAT
Authors: Krisanti, Majariana
Effendi, Hefni
Wardiatno, Yusli
Hariyadi, Sigid
T .M. Pratiwi, Nlken
., Mursalin
Andriana, Wilda
Issue Date: 2010
Publisher: other
other
Citation: Penelitian Masalah Lingkungan di Indonesia Buku 2, Volume = Halaman = 437-445 Tahun = 2010
Abstract: Makroavertebrata adalah organisme yang tinggal relatI menetap pada atau dalam substrat, sehingga kehadiran mereka atau ketidakhadirannya dapat memberikan gambaran yang baik tentang kondisi habilat mereka. Penelitian ini dilaksanakan dalam rangka menggunakan struktur komunitas makroavertebrata sebagai indikalor kandungan bahan organik di hulu Sungai Cisadane. Penelitian dilaksanakan pada bulan Juni sampai dengan November 2007 dan mengambil tempat di Desa Pasir Buncir, hulu Sungai Cisadane. Sampel diambil setiap bulan dari tiga tempat sampling. Makroavertebrata dikumpulkan dengan surber sampler di tiga sub stasiun. Sampel diidentifikasi dall dihitung di Laboratorium yang ada di Departernen Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Perikanan dan IImu Kelautan lPB, Selain makroavertebrata, temperatur air, kekeruhan, Total Suspended Solid, pH, oksigen terlarut, dan BOD diukur. Klasifikasi hulu Sungai Cisadane berdasarkan komposisi makroavertebrata dilakukan dengan menggunakan 4 indeks, LQI (Lincoln Quality Index), FBI (Family Biotic Index), Pantle & Blick. dan SIGNAL 2 (Stream Invertebrate Grade Number Average Level), sedangkan Indeks Pencemaran (Pi) digunakon untuk menentukan /kondisi perairan. Makroavertebrata yang ditemukan di hulu Cisadane terdiri dari 43 genera dari 38 famili, Ordo Ephemeroptera dan Tricoptera sebagai kelompok organisme yang paling sering ditemukan di hulu Cisadane, adalah organisme yang tidok toleran terhadap bahan organik. Hulu SlIngai Cisadane diklasifikasikan sebagai baik hingga sangat baik melalui indeks-indeks yang digunakan,
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/79923
ISSN: 2088-4818
Appears in Collections:Aquatic Resources Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
Penelitian masalah lingkungan di indonesia.pdf4.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.