Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/76401
Title: Karakterisasi Enzim Selulase Pmp 0126y Dari Limbah Pengolahan Agar
Authors: Chasanah, Ekowati
Dini, lsna Rahma
Mubarik, Nisa Rachmania
Issue Date: 2013
Publisher: Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan, Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan
Series/Report no.: Vol. 8 No. 2, Desember 2013;
Abstract: Hasil penapisan bakteri penghasil enzim selulase terdahulu mendapatkan isolat PMP 0126 sebagai isolat yang berpotensi yang diisolasi dari limbah pengolahan agar skala UKM di Pamengpeuk, Garut. Isola! tersebut ternyata belum merupakan koloni tunggal, terdiri dari 2 1solat bakteri yaitu PMP 0126Y dan PMP 0126W. Isola! PMP 0126Y memiliki kemampuan mendegradasi selulosa yang lebih besar dibanding PMP 0126W. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memproduksi dan mengkarakterisasi enzim selulase dari isolat PMP 0126Y, serta mengidentifikasi isolat tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa enzim selulase diproduksi optimum pada hari ke-3 kultivasi menggunakan medium cair berisi CMC 1%. Enzim kasar yang diperoleh dapat bekerja optimal pada suhu 30 °C dan pH 5, dapat ditingkatkan aktivitasnya dengan ion logam dalam bentuk garam CaCl2 dan ZnCl2 5 mM .. Pemurnian dengan sistem penukar anion dapat meningkalkan aktivitas enzim 1 Sx dengan perolehan 20% . .Dari hasil SOS-PAGE terlihat bahwa ada 3 selulase dengan perkiraan berat molekul 39, 30, dan 14 kDa. Enzim kasar ini memiliki kemampuan menghidrolisis limbah pengolahan agar sebaik kelika memecah substrat CMC, yang mengindikasikan bahwa enzim dari isolat ini berpotensi sebagai kandidat agen sakarifikasi pada produksi bioetanol. ldentifikasi bakteri dengan 16S-rDNA menunjukkan bahwa isolat ini memiliki kemiripan 96% dengan bakteri Chryseobacterium indologenes McR-1 .
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/76401
ISSN: 1907-9133
Appears in Collections:Faculty of Mathematics and Natural Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
ART2013ech.pdf4.38 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.