Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/73729
Title: Sambiloto age detector: aplikasi android pengukur usia daun sambiloto sebagai pendekatan penentuan mutu tanaman obat untuk meningkatkan efisiensi dalam pembuatan obat
Authors: Herdiyeni, Yeni
Anggoro, M Rake Linggar
S, Agisha Mutiara Yoga A
Grasheldi, Alfandio
Issue Date: 2014
Publisher: Bogor Agricultural University, Institut Pertanian Bogor
Abstract: Indonesia merupakan negara yang kaya akan tanaman obat. Salah satunya yang cukup populer hingga ke manca negara adalah tumbuhan sambiloto. Tumbuhan ini dikenal memiliki berbagai khasiat, diantaranya adalah menurunkan kadar glukosa dalam darah, mencegah dan menghancurkan penggumpalan darah, antiradang, dll. Sambiloto Age Detector merupakan aplikasi Android yang mempu mendeteksi kisaran usia daun sambiloto. Tujuan dari dibuatnya aplikasi cerdas ini adalah terciptanya suatu metode penentuan mutu kualitas tanaman obat sambiloto yang gampang, baik pengoperasian maupun cara mendapatkannya, murah, dan hemat waktu. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalh metode waterfall. Metode pengembangan ini dibagi menjadi lima tahap proses yang terpisah dan saling berhubungan, yaitu spesifikasi kebutuhan sistem, software design, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan (Sommerville, 2011).
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/73729
Appears in Collections:PKM - Karsa Cipta

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
laporanAkhir_G64100098_.pdfFull text1.4 MBAdobe PDFThumbnail
View/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.