Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/73684
Title: Rancangan konstruksi afa (amino acid fish aggregation) untuk meningkatkan produktivitas hasil tangkapan ikan pelagis besar di indonesia
Authors: Yusfiandayani, Roza
Fardhani, Imanda
Suharjono, Niko
Nugraha, Sudirman Aditia
Issue Date: 2013
Publisher: Bogor Agricultural University, Institut Pertanian Bogor
Abstract: Kegiatan PKM KC ini tim penulis mengembangkan teknologi baru dalam bidang perikanan yang berupa alat pengumpul ikan dengan rangsangan kimiawi ikan terhadap asam amino sebagai medianya. AFA (Amino Acid Fish Aggregation) yang merupakan alat pengumpul ikan yang bekerja memanfaatkan indera penciuman dan pengecapan ikan terhadap suatu rangsangan yang berupa asam amino. Asam amino disebar menggunakan sprayer. Desain ini juga diharapkan dapat diimplementasikan menjadi suatu terobosan yang tepat guna dalam mengumpulkan ikan. Kegiatan dilakukan dengan melakukan kajian teori, melakukan percobaan berdasarkan teori yang ada serta melakukan modifikasi berdasarkan hasil yang diperoleh. Pada akhir kegiatan tim penulis menghasilkan prototipe AFA yang mampu beroperasi dengan cukup baik.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/73684
Appears in Collections:PKM - Karsa Cipta

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
laporanAkhir_C44110001_.pdfFull text540.96 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.