Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/72584
Title: Analisis perbandingan relatif jalur mekanisme transmisi kebijakan moneter di indonesia
Other Titles: Comparative analysis of monetary transmission channel in indonesia
Authors: Achsani, Noer Azzam
Qurotulaina, Vina
Issue Date: 2014
Publisher: Bogor Agricultural University
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kekuatan relatif dari masing-masing jalur mekanisme transmisi kebijakan moneter di Indonesia. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan ekonometrika dengan model Vector Error Correction Model (VECM). Penelitian ini menggunakan data time series bulanan tahun 2004:1 sampai 2013:10. Hasil menunjukkan bahwa pada jangka panjang, suku bunga pasar uang antarbank (PUAB) sebagai sasaran operasional kebijakan moneter tidak mempengaruhi outputmaupun inflasi. Berdasarkan hasil analisis IRF menunjukkan bahwa tidak adanya kesesuaian teori pada respon masing-masing variabel jika terdapat guncangan pada suku bunga pasar uang antarbank (PUAB), kecuali variabel nilai tukar dan variabel kredit. Hasil analisis FEVD menujukkan bahwa nilai tukar merupakan jalur yang paling memengaruhi output di Indonesia. Jalur kredit merupakan jalur yang paling memengaruhi inflasi di Indonesia.
This study aims to compare the relative strength of each channel of monetary transmission mechanism in Indonesia. Methods of analysis used in this study is the Vector model Error Correction Model (VECM). This study use monthly time series data (2004): 1: 10 until 2013. The results show that in the long run, the interbank money market interest rates (PUAB) as the operational target of monetary policy does not affect the output and inflation. Based on the results of the IRF analysis show that the response of each variable if there are shocks on the interbank money market interest rates (PUAB) is not suitable with the theory, unless the exchange rates variable and credit variable. FEVD analysis results shows that the exchange rate channel and credit channel have highest relative importance to explain the output and inflation in Indonesia.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/72584
Appears in Collections:UT - Economics and Development Studies

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
H14vqu.pdf
  Restricted Access
Full text1.2 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.