Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/72119
Title: Efektivitas komunikasi pemasaran produk olahan Pertanian Sop Duren Lodaya, Bogor
Authors: Purnaningsih, Ninuk
Rifqie, Raissa Almira
Issue Date: 2014
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Komunikasi pemasaran merupakan suatu proses menyampaikan informasi mengenai produk atau jasa kepada masyarakat secara menyeluruh, dengan upaya dapat menyebabkan perubahan perilaku pada konsumen. Perubahan perilaku mengacu pada aspek kognitif, afektif, dan konatif. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis karakteritik pengunjung dan karakteristik komunikasi pemasaran dalam mempengaruhi efektivitas komunikasi pemasaran yang dilakukan oleh Sop Duren Lodaya. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode survey dengan didukung data kuantitaif dan kualitatif. Dalam penelitian ini, unit usaha yang diteliti adalah Sop Duren Lodaya, Bogor. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh karakteristik pengunjung dan karakteristik komunikasi pemasaran terhadap efektivitas komunikasi pemasaran pada aspek kognitif, afektif, dan konatif.
Marketing communications is a process of delivering a whole information about a product or service to the community, the effort may lead to changes in consumer behavior. Behavior changes refer to the cognitive, affective, and conative aspects. The purpose of this research is to analyze the customers characteristic and marketing communications characteristic in influencing effectiveness of marketing communications conducted by Sop Duren Lodaya. The method used the study is a survey method supported by quantitative and qualitative data. In this study, the research subject is Sop Lodaya Duren, Bogor. The results of this study showed that consumer characteristics and the marketing communication characteristic influence effectiveness of marketing communications in cognitive, affective, and conative aspect.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/72119
Appears in Collections:UT - Communication and Community Development

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
I14rar1.pdf
  Restricted Access
Full Text1.46 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.