Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/58763
Title: Simulasi awal perancangan sel surya double junction GAAS/GE
Other Titles: Prosiding Seminar Nasional Sains V; Bogor, 10 November 2012
Authors: Sumaryada, Tony
Syafutra, Heriyanto
Sobirin, Robi
Roslia, Ajeng Widya
Keywords: Sel Surya
GaAs
Ge
Double junctions
semikonduktor
PCID
MATLAB
Issue Date: 2012
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Dalam makalah ini ditampilkan hasil simulasi awal dari perancangan sel surya double junction GaAs/Ge menggunakan program PCID dan MATLAB. Perhitungan koefisien absorbsi, spektrum radiasi matahari serta spektrum transmisi darilapisan GaAs dilakukan dengan menggunakan program MATLAB. Hasil perhitungan tersebut kemudian digunakan sebagai parameter masukan untuk perancangan sel surya menggunakan program simulasi PCID.Hasil perhitungan spektrum emisi untuk GaAs menghasilkan nilai radiasi yang diteruskan ke lapisan Ge sebesar 584 W/m2. Radiasi matahari yang digunakan di sini menggunakan standar ASTM E-490 AMO dengan nilai total radiasi matahari sebesar1180 W/m2. Untuk nilai efisiensi daya keluaran dari sel surya double junction GaAs/Ge diperoleh efisiensi total sebesar 35.03%. Hasil ini cukup baik, bila dibandingkan hasil simulasi sel surya multijunction lainnya yang berkisar antara 30% hingga 42%.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/58763
Appears in Collections:Proceedings

Files in This Item:
File SizeFormat 
Tony S.pdf535.69 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.