Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/47792
Title: Relevankah merger Bank di Indonesia? (pendekatan efisiensi dan skala ekonomi)
Authors: Holis, Ade
Issue Date: 2006
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Secara fundamental konsisi perbankan di Indonesia masih sangat rapuh, hal ini bisa kita lihat dengan terjadinya krisis ekonomi tahun 1997 yang menggambarkan masih lemahnya kondisi perbankan Indonesia dalam menopang roda perekonomian negara. Pada saat itu, terjadi pembekuan beberapa bank terkait dengan ketidakmampuan bank-bank tersebut dalam mengelola operasionalnya dan berimbas pada kepanikan bagi dunia perbankan Indonesia yang pada akhirnya mengganggu stabilitas perekonomian negara.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/47792
Appears in Collections:UT - Economics and Development Studies

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
H06aho.pdf
  Restricted Access
Full Text2.22 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.