Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/41395
Title: Teknik cepat identifikasi lahan terbuka pasca tambang batubara menggunakan citra multi temporal dan multi spasial Di Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan
Authors: Gunawan, Ahyar
Issue Date: 2009
Abstract: Kerusakan akibat pertambangan dapat terjadi selama kegiatan pertambangan maupun pasca pertambangan. Dampak lingkungan sangat terkait dengan teknologi dan teknik pertambangan yang digunakan. Sementara teknologi dan teknik pertambangan tergantung pada jenis mineral yang ditambang dan kedalaman lahan tambang, misalnya penambangan batubara dilakukan dengan sistem tambang terbuka, sistem dumping (suatu cara penambangan batubara dengan sistem mengupas permukaan tanah). Seiring dengan meningkatnya kegiatan perusahaan batubara resmi, juga meningkat kegiatan Pertambangan Tanpa Izin (PETI) batubara di berbagai lokasi pemanbangan Kabupaten Banjar sebagai salha satu kabupaten di provinsi Kalimantan Selatan menunjukkan peningkatan intensitas kegiatan PETI batubara yang berkembang cepat seiring dengan perubahan situasi dan kondisi ekonomi politik di tanah air. Adanya lahan terbuka yang secara visual tampak pada citra akibat aktivitas open mining seharusnya bisa dibedakan dna diidentifikasi secara cepat dengan lahn terbuka akibat aktivitas dan seperti misalnya perkebunan, pembukaan lahan, jalan dan pemukiman. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan metode cepat identifikasi identifikasi lahan terbuka di lahan pasca tambang batubara dan mengetahui efisiensi relatif dan waktu metode cepat idenfikasi lahan terbuka di lahan pasca tambang batubara dibandingkan metode ground survey.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/41395
Appears in Collections:MT - Forestry

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover 2009agu1.ps
  Restricted Access
Postcript7.68 MBPostscriptView/Open
Cover 2009agu1.pdf
  Restricted Access
Cover1.55 MBAdobe PDFView/Open
Bab I 2009agu1.pdf
  Restricted Access
Bab 1359.37 kBAdobe PDFView/Open
Bab III 2009agu1.pdf
  Restricted Access
Bab 35.05 MBAdobe PDFView/Open
Bab II 2009agu1.pdf
  Restricted Access
Bab 2912.02 kBAdobe PDFView/Open
Bab IV2009agu1.pdf
  Restricted Access
Bab 4307.23 kBAdobe PDFView/Open
Daftar Pustaka 2009agu1.pdf
  Restricted Access
Daftar Pustaka1.26 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.