Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/4071
Title: Inkubator Minuman Susu Fermentasi dengan Konstruksi Kayu
Authors: Kemenady, Eddy
Zakaria, Fransisca Rungkat
Hubeis, Musa
Keywords: Bogor Agricultural University (IPB)
Issue Date: 2006
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Proses produksi minuman susu fermentasi memerlukan inkubator untuk fermentasi bakteri asam laktat dan probiotik pada temperatur optimimumnya. Skala indukstri kecil dengan ukuran sampai 25 liter per batch minuman fermentasi menjadi rancangan dalam penelitian ini, karena melihat kapasitas penjualan dan ukuran keamanan pengangkatan kontainer minuman yang masih aman di bawah 25 liter. Operasi pembuatan minuman susu fermentasi dalam galon isi ulang dan diproses pada inkubator kayu menjadi mudah dilaksanakan dan higienis. Inkubator minuman susu fermentasi pada invensi ini terdiri dari tiga bagian utama, yaitu konstruksi kayu, kontainer galon isi ulang, dan pemanas keramik.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/4071
Appears in Collections:Patent

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Inkubator_Minuman.pdfAbstract32.79 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
Inkubator_Minuman.psAbstract ps111.84 kBPostscriptView/Open
36. Inkubator Minuman.docAbstract29 kBMicrosoft WordView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.