Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/32569
Title: Kajian Efektifitas Prosedur Penilaiaan Prestasi Kerja Karyawan Pada PT Sinar Meadow International Indonesia
Authors: Aeni, Sitti Noor
Issue Date: 2000
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Sumber daya manusia adalah instrumen penting perusahaan. Untuk itu perlu adanya motivasi bagi karyawan untuk meningkatkan kualitas sumber daya man usia. Salah satu bentuk motivasi karyawan yaitu mengadakan penilaian prestasi kerja karyawan untuk mengetahui tingkat penguasaan keIja karyawan, perilaku karyawan dan prestasi kerja karyawan. Tujuan penelitian ini yaitu mengkaji efektifitas prosedur penilaian kinerja, mengkaji respon penggunalkaryawan atas implikasi prosedur penilaian prestasi karyawan dan menganalisa kemungkinan perbaikan prosedur yang ada. Sam pel dari penelitian ini adalah 40 responden yang diambil secara acak dari refinelY sec/ion = 10 responden, packing room = 14 responden, quality control = (i responden dan {ogis/ ic sec/ion = to responden. Pengolahan data dan analisis data dilakukan dengan menggunakan metode analisis kualitatif deskriptif pada Prosedur Penilaian Prestasi KeIja Karyawan (PPPKK) dan tanggapan karyawan terhadap PPPKK serta uji chi kuadrat untuk melihat hubungan antara usia, lama kerja dan gaji dengan perbedaan pendapat responden mengenai keefektifan prosedur penilaian kinerja.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/32569
Appears in Collections:UT - Agroindustrial Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
F00SNO.pdf
  Restricted Access
Full Text3.84 MBAdobe PDFView/Open
F00SNO_abstract.pdf
  Restricted Access
Abstract199.36 kBAdobe PDFView/Open
F00SNO_abstract.ps
  Restricted Access
PostScript2.33 MBPostscriptView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.