Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/31533
Title: Bioremediasi Pestisida Organofosfat Diazinon secara Ex Situ dengan Menggunakan Mikroba Indigenous dari Areal Persawahan
Authors: Suherman, Ayep Dede
Issue Date: 2000
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Peningkatan subsektor agroindustri berimplikasi pada pertumbuhan dan peningkatan produktivitas sektor pertanian. Salah satu hambatan peningkatan sektor pertanian tersebut adalah kegagalan panen akibat serangan harna, oleh karena itu untuk rnenanggulangi ha1 tersebut, petani menggunakan senyawa pestisida. Penggunaan pestisida secara terus rnenerus dan dalam jangka waktu yang lama dapat rnenimbulakan residu yang berkepanjangan dan dampaknya dapat menirnbulkan pencemaran lingkungan. Selain itu bahkan dapat terakumulasi dalam mahluk hidup dan akan semakin menumpuk dengan semakin tingginya tingkatan mahluk hidup dalam jaring-jaring kehidupan. Salah satu pestisida yang dewasa ini tersebar luas penggunaannya adalah senyawa dari golongan organofosfat.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/31533
Appears in Collections:UT - Agroindustrial Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
F00ADS.pdf
  Restricted Access
Full Text2.01 MBAdobe PDFView/Open
F00ADS_abstract.pdf
  Restricted Access
Abstract151.16 kBAdobe PDFView/Open
F00ADS_abstract.ps
  Restricted Access
Abstract347.65 kBPostscriptView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.