Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/30628
Title: Menanggulangi KEhilangan Air Melalui Rembesan dengan Campuran Tanah dan Semen yang Digunakan sebagai Pelapis Saluran
Authors: Hidayat, Syarif
Issue Date: 1986
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Basil penelitian menunjukkan perlakuan kandungan semen dan tebal lapisan memberikan pengaruh yang nyata terhadap persentase kehilangan air. Juga di tunjukkan adanya hubungan linear antara rasio semen dan tanah dengan persentase kehilangan air serta an tara tebal lapisan dengan persentase kehilangan air. Pelapis campuran tanah dan semen yang cocok untuk diterapkan di daerah penelitian adalah dengan kandungan semen 14.29 persen dan tebal lapisan 2.5 cm, Pelapis ini dipilih berdasarkan besarnya B/C rasio dari setiap perlakuan.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/30628
Appears in Collections:UT - Agricultural and Biosystem Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
F86SHI.pdf
  Restricted Access
Full Text2.68 MBAdobe PDFView/Open
F86SHI_abstract.pdf
  Restricted Access
Abstract215.04 kBAdobe PDFView/Open
F86SHI_abstract.ps
  Restricted Access
Postscript2.07 MBPostscriptView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.