Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/25568
Title: Mikroorganisme Tanah Dari Budidaya Pertanian Olah Tanah Minimum
Authors: Anas, Iswandi
Bangun, Pirman
Issue Date: 2010
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Percobaan dilakukan dengan tujuan mempelajari p,engaruh tiga faktor pengolahan tanah, pemakaian pestisida dan pemakaian pupuk anorganik terhadap aktivitas mikoorganisme tanah. Pengolahan dalam dapat menyebabkan terjadi kekurangan 02, kadang-kadang dapat mencapai keadaan reduktif. Pengolahan tanah dangkal (10 cm) tidak besar pengaruh terhadap aktivitas mikroorganisme, sedangkan olah tanah minimum mengejar keuntungan. Konservasi air tanah, evaporasi mikroorganisme maksimal, sifat kimia tanah berubah peningkatan jumlah bahan organik.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/25568
Appears in Collections:Soil Science and Land Resource

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Iswandi Anas_Aat (6 hal).pdfPublikasi_Fulltext_6 Halaman784.37 kBAdobe PDFThumbnail
View/Open
Iswandi Anas_Aat (6 hal).psPostScript1.13 MBPostscriptView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.