Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/20731
Title: Sistem Pengelolaan Hutan Rakyat Jenis Sengon (Paraserianthes falcataria (L) Nielsen) di Desa Burat, Kecamatan Kepil, Kabupaten Wonosobo, Propinsi Jawa Tengah.
Authors: Karminarsih, Emi
Maulana, Faisal
Keywords: hutan rakyat
hutan
Issue Date: 2009
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Hutan merupakan sumberdaya alam yang dalam penggunaannya dapat dipulihkan kembali (renewable). Pemanfaatan dan pengelolaan hutan bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat tanpa mengabaikan aspek kelestariannya. Dalam prakteknya di lapangan masih didapatkan beberapa hal yang dirasa kurang maksimal dalam pengelolaan hutan, khususnya hutan rakyat. Karena pengelolaannya masih sederhana dan sangat bervariasi berdasarkan letak geografis dan perlakuan dari pemilik lahan. Dengan adanya beberapa cara pengembangan hutan rakyat dan dengan lebih intensifnya pengelolaan dengan cara yang lebih sustainable dengan daya dukung potensi sumberdaya hutan rakyat, kinerja pengusahaan, dinamika lingkungan dan faktor-faktor lainnya diharapkan hutan rakyat dapat menjadi suatu unit bisnis startegis yang mampu mempertahankan keberlangsungan produksi dan pengusahaanya dengan tetap memprioritaskan kelestarian hutannya.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/20731
Appears in Collections:UT - Forest Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
E09fwr.pdf
  Restricted Access
Full Text1.48 MBAdobe PDFView/Open
E09fwr_abstract.pdf
  Restricted Access
Abstract141.06 kBAdobe PDFView/Open
BAB I Pendahuluan.pdf
  Restricted Access
BAB I279.9 kBAdobe PDFView/Open
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf
  Restricted Access
BAB II367.36 kBAdobe PDFView/Open
BAB III Metode Penelitian.pdf
  Restricted Access
BAB III524.04 kBAdobe PDFView/Open
BAB IV Kondisi Umum Lokasi Penelitian.pdf
  Restricted Access
BAB IV329.31 kBAdobe PDFView/Open
BAB V Hasil dan Pembahasan.pdf
  Restricted Access
BAB V429.99 kBAdobe PDFView/Open
BAB VI Kesimpulan dan Saran.pdf
  Restricted Access
BAB VI318.98 kBAdobe PDFView/Open
Cover.pdf
  Restricted Access
Cover288.78 kBAdobe PDFView/Open
Daftar Pustaka.pdf
  Restricted Access
Daftar Pustaka279.84 kBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
Lampiran980.9 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.