Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/19263
Title: Alat pengukur gelombang pasang surut presisi tinggi
Authors: Jaya, Indra
Atmadipoera, Agus S.
Dirwana, Iwan
Issue Date: 2002
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Pemahanan terhadap pasang surut dapat memberikan manfaat yang besar bagi manusia seperti transportasi, penanganan pencemaran, dan penanganan pelabuhan atau objek wisata. Hingga kini telah banyak jenis alat pengukur pasang surut yang telah dirancang, namun presisi tinggi yang dirancang ini adalah untuk menyempurnakan rancangan sebelumnya yaitu Instruments Digital Pasang Surut (IDPS), dengan memasukkan faktor suhu, menambahkan satuan pengukuran dan jarak jangkauannya. Dalan perancangan alat pengukur pasang surut ada beberapa tahap yang harus dilakukan. Pertama perancangan pada papan rancang (bread board) antara lain perancangan clock dasar baik untuk satuan centimeter maupun milimeter, interval duration, perancangan clock dasar baik untuk satuan
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/19263
Appears in Collections:UT - Marine Science And Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
C02idi.pdf
  Restricted Access
2.22 MBAdobe PDFView/Open
C02idi_abstract.pdf
  Restricted Access
211.94 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.