Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/165316
Title: Analisis Kesiapan Digital dan Pertumbuhan Ekonomi Berdasarkan Kelompok Tingkat Pendapatan Negara
Other Titles: Analysis of Digital Readiness and Economic Growth Based on Country Income Groups
Authors: Rindayati, Wiwiek
Aisyah, Siti
Issue Date: 2025
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian ini menganalisis pengaruh kesiapan digital terhadap pertumbuhan ekonomi berdasarkan tingkat pendapatan negara, menggunakan data panel 106 negara dengan periode waktu 2019-2023. Kesiapan digital diukur melalui Networked Readiness Index (NRI) dengan 46 indikator. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan tiga metode utama: (1) Principal Component Analysis (PCA) untuk menganalisis faktor utama dari indikator NRI, (2) analisis scoreplot dan tipologi klassen untuk memetakan posisi kesiapan digital negara berdasarkan kelompok pendapatan, serta (3) analisis regresi data panel untuk menguji pengaruh kesiapan digital terhadap pertumbuhan ekonomi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesiapan digital berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi pada seluruh kelompok pendapatan, dengan pengaruh paling tinggi pada negara berpendapatan tinggi, diikuti oleh negara menengah, dan paling rendah di negara berpendapatan rendah.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/165316
Appears in Collections:UT - Economics and Development Studies

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
cover_H1401211034_2686edef3bba4e3bb62d52bc4ef762e5.pdfCover931.44 kBAdobe PDFView/Open
fulltext_H1401211034_50915c97cc6b43c0a9796c2b82ec253b.pdf
  Restricted Access
Fulltext1.7 MBAdobe PDFView/Open
lampiran_H1401211034_60dac2497b3742dd83c1840402cc1461.pdf
  Restricted Access
Lampiran959.44 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.