Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/164604
Title: Pengaruh kelekatan teman sebaya, pengasuhan ayah, dan penggunaan media sosial terhadap seksual pranikah pada remaja
Authors: Riany, Yulina Eva
Handayani, Belinda
Issue Date: 2020
Publisher: IPB University
Abstract: Remaja mengalami perubahan fisik dan psikologis Perubahan yang dialami berupa perubahan hormonal, perkembangan organ seks, dan ketertarikan dengan lawan jenis. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh kelekatan teman sebaya, pengasuhan ayah, dan penggunaan media sosial terhadap seksual pranikah pada remaja. Pengambilan data menggunakan kuesioner online yang disebarkan kepada remaja yang bersekolah di Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian explanatory study dengan contoh penelitian sebanyak 320 responden. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan positif karakteristik remaja yaitu jenis pendidikan dan pengalaman berpacaran dengan seksual pranikah, dan terdapat hubungan negatif pengasuhan ayah dan penggunaan media sosial dengan seksual pranikah. Selain itu, seksual pranikah dipengaruhi secara signifikan positif oleh jenis pendidikan remaja dan pengalaman berpacaran, dan berpengaruh negatif terhadap pengasuhan ayah, dan penggunaan media sosial
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/164604
Appears in Collections:UT - Family and Consumer Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
I20bha.pdf
  Restricted Access
Fulltext22.84 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.