Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/155921
Title: Analisis Manfaat Kinerja Inspektorat Wilayah Propinsi Dki Jakarta Bagi Objek Pemeriksaan Di Pemerintahan Propinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
Authors: Djohar, Setiadi
Kusnadi, Nunung
Bahar, Amir
Issue Date: 2001
Publisher: IPB University
Abstract: Itwilprop DK.I Jakarta merupakan aparat pengawasan fungsional yang mempunyai tugas melaksanakan pengawasan umum terhadap seluruh kegiatan pemerintahan Propinsi DK.I Jakarta. Dalam melaksanakan tugas tersebut ltwilprnp mempunyai fungsi pemeriksaan, pengujian, pengusutan, dan pelayanan teknis admnistratif. Wujud pengawasan Itwilprop dalam melakukan 1) pemeriksaan reguler; 2) pemeriksaan kasus; 3) menyaksikan tutup buku; 4) anggotan tim peneliti DUK.DA & DUPDA; 5) sidak; 6) anggota tirn Bapeijakat; dan 7) ikut merumuskan kehijakan gubemur. Ukuran kinerja Iwilprop DK.I Jakaiia adalah program ke1ja pemeriksaan tahunan (PKPT). Dalam heberapa tahun terakhir realisasi PKPT lebih besar dari 80%, dan setiap tahun cenderung menaik. Walaupun realisasi PKPT cukup baik, akhir-akhir ini bennunculan kasus korupsi kolusi dan nepotisme di unit kerja yang telah diperiksa oleh Itwilprop. Hal ini menunjukkan bahwa kinerja Itwilprop belum efektif dalam mencapai tujuan pengawasan .. Berdasarkan Iatar belakang tersebut dirumuskan tujuan penelitian sebagai berikut : 1) menganalisis tingkat kinerja Itwilprop DKI Jakarta; 2) menganalisis tingkat pentingnya pcngawasan ltwilprop DKI Jakarta bagi objek peme1iksaan; dan 3) merumuskan model perneriksaan yang tepat. ....dst.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/155921
Appears in Collections:MT - Business

Files in This Item:
File SizeFormat 
2EKABR
  Restricted Access
36.8 MBUnknownView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.