Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/155286
Title: Pemetaan Jaringan Sosial untuk Mendukung Pengembangan Ekowisata Desa di Desa Wisata Winong Kabupaten Banjarnegara
Other Titles: Social Network Mapping to Support Village Ecotourism Development in Winong Tourism Village Banjarnegara Regency
Authors: Untari, Rini
Yudiarti, Yun
Arijofa, Putri Azzahra
Issue Date: 2024
Publisher: IPB University
Abstract: Desa Wisata Winong sebagai desa wisata berkonsep ekowisata meskipun pengembangannya dikatakan belum optimal sehingga dibutuhkan penguatan jaringan sosial. Tujuan proyek akhir adalah mengidentifikasi dan menganalisis kelompok stakeholder, mengidentifikasi dan menganalisis program pengembangan ekowisata desa, menganalisis jaringan sosial, dan merancang luaran. Penelitian dilaksanakan pada November hingga Desember 2023 di Desa Wisata Winong. Data yang diambil meliputi kelompok stakeholder menggunakan pembobotan skala, program atau kegiatan pengembangan ekowisata desa menggunakan deskriptif kualitatif, dan jaringan sosial menggunakan skala pengukuran dan perhitungan sentralitas dengan teknik studi pustaka, observasi, kuesioner, dan dokumentasi. Kelompok stakeholder yang terlibat, yaitu pemerintah dan masyarakat. Program atau kegiatan pengembangan ekowisata berjumlah 30. Aktor yang paling penting dan memiliki kedekatan paling baik di tiga program prioritas adalah PEMDes dan di pengelolaan desa wisata adalah POKDARWIS. Aktor paling populer program prioritas satu, dua, pengelolaan desa wisata adalah PEMDes dan program prioritas tiga adalah masyarakat. Aktor perantara program prioritas satu dan dua adalah PEMDes, program prioritas tiga adalah masyarakat, dan pengelolaan desa wisata adalah POKDARWIS. Luaran yang dihasilkan berupa buku dan program.
Winong Tourism Village is a tourist village with an ecotourism concept, although its development is said to be not yet optimal, so social networks are needed to be strengthened. The final project objectives are to identify and analyze stakeholder groups, identify and analyze village ecotourism development programs, analyze social networks, and design outcomes. The research was carried out from November to December 2023 in the Winong Tourism Village. The data taken includes stakeholder groups using scale weighting, village ecotourism development programs or activities using qualitative descriptions, and social networks using measurement scales and centrality calculations using literature study techniques, observation, questionnaires and documentation. The stakeholder groups involved are the government and society. There are 30 ecotourism development programs or activities. The most important and closest actor in the three priority programs is PEMDes and in tourism village management is POKDARWIS. The most popular actor in priority one, two, tourism village management programs is PEMDes and priority three programs are the community. The intermediary actor for priority programs one and two is PEMDes, priority program three is the community, and management of tourist villages is POKDARWIS. The output produced is in the form of books and programs.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/155286
Appears in Collections:UT - Ecotourism

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
cover_J0302201061_8ead3be624624a968828f0ac562ceba6.pdfCover584.33 kBAdobe PDFView/Open
fulltext_J0302201061_0184311864374c858051982caeec2b5e.pdf
  Restricted Access
Fulltext2.78 MBAdobe PDFView/Open
lampiran_J0302201061_4638c66c19f245168daea1838d475c4a.pdf
  Restricted Access
Lampiran4.75 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.