Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/150294
Title: Pengusahaan tebu dan pelaksanaan tebu rakyat intensifikasi di pabrik gula Tasikmadoe perseroan terbatas perkebunan XV - XVI Surakarta Jawa Tengah
Authors: Sutidjo, D.
Nugrahaeni, Novita
Issue Date: 1982
Publisher: IPB University
Abstract: Gula merupakan komoditi yang penting dalam perdagangan dunia. Setiap bangsa memerlukannya secara terus-menerus sebagai sumber energi. Di Indonesia gula merupakan salah satu dari sembilan bahan makanan pokok. Tanaman tebu (Saccharum officinarum L), termasuk suku Graminae, merupakan tanaman penting penghasil gula. Tumbuh baik didaerah beriklim panas di tropika dan subtropika. Tebu merupakan tanaman berhari pendek dan mempunyai kemampuan besar dalam mengubah tenaga sinar mata- hari menjadi energi dalam tubuhnya (Chapman and Carter, 1976). Kebutuhan dunia terhadap gula terus meningkat. Menurut Food Agriculture Organization (FAO) dalam Kartasas mita (1980) konsumsi dunia pada tahun 1980 sebesar 94-97 juta ton gula dan pada tahun 1985 meningkat menjadi 109- 116 juta ton. Di lain pihak produksi gula pada tahun 1980 hanya mencapai 92-94 juta ton dan pada tahun 1985 diperkirakan sebesar 103-110 juta ton.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/150294
Appears in Collections:UT - Agronomy and Horticulture

Files in This Item:
File SizeFormat 
A82NNU.pdf
  Restricted Access
17.88 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.