Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/150113
Title: Suatu studi hubungan antara tingkat teknologi penangkapan ikan dengan tenaga kerja dan pendapatan nelayan di desa nelayan segeri, kabupaten pangkep, sulawesi selatan
Authors: Ayodhyoa
Monintja, Daniel R
Alam, Sultan
Issue Date: 1987
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan teknologi penangkapan ikan terhadap kesempatan kerja dan pendapatan nelayan. Metode penelitian yang dipakai adalah metode survei dengan mengikuti prosedur pengambilan "contoh acak distratifikasi tidak berimbang (disproportionate stratified random sampling). Untuk menguji perbedaan pendapatan anak buah kapal digunakan statistik. Dari hasil analisa statistik diperoleh bahwa peningkatan teknologi pada jaring klitik dan jaring insang hanyut tidak mengakibatkan perbedaan pendapatan anak buah kapal, sedangkan pada alat tangkap mini purse seine (gae) dan jaring insang limgkar, mengakibatkan perbedaan pendapatan anak buah kapal, yang berarti peningkatan teknologi menyebabkan peningkatan pendapatan nelayan. Dari kelima alat tangkap yang ada di Segeri, alat tangkap mini purse seine (gae) menyerap tenaga kerja paling banyak dan mempunyai pendapatan yang terbesar.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/150113
Appears in Collections:UT - Fisheries Resource Utilization

Files in This Item:
File SizeFormat 
C87sal.pdf
  Restricted Access
14.26 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.