Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/150070
Title: Studi Tentang Teknis Operasional Perikanan Rawai Tuna (Tuna Long Line) di PT Perikanan Samodra Besar, Benoa-Bali
Authors: Ayodhyoa
Gunarso, Wisnu
Widiana, Made
Issue Date: 1984
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui teknis operasional yang dilakukan pada operasi penangkapan rawai tuna, dalam usaha untuk memproduksi ikan tuna segar (fresh tuna). Penelitian ini dibagi dalam dua tahap yaitu pengumpulan data sekunder berupa data hasil tangkapan, dan pengambilan data di lapang yang dilakukan pada saat mengikuti operasi penangkapan di perairan Samudera Hindia dari tanggal 24 Maret sampai 12 April 1988, dengan menggunakan KM Samodra 19 milik PT Perikanan Samodra Besar, Benoa Bali. Ikan tuna telah mampu memberikan andil dalam ekspor ikan yang merupakan sumber devisa bagi negara Indonesia. Salah satu negara pengimpor tuna adalah negara Jepang, yaitu dalam bentuk ikan tuna segar (fresh tuna) untuk di- konsumsi dalam keadaan mentah. Daya tahan optimal ikan tuna segar adalah 15 hari. Hal ini mempengaruhi lama waktu operasi penangkapan yang dapat dilakukan yaitu maksimum 10 hari dan daerah penangkapannya akan lebih terbatas. PBU Sehari sebelum melakukan operasi penangkapan ikan, semua komponen yang menunjang keberhasilannya harus terlebih dahulu disiapkan. Pengoperasian alat tangkap rawal tuna mencakup dua tahap yaitu penglepasan rawai (setting) dan penarikan rawai (hauling). Penglepasan rawai dilakukan di bagian buritan kapal, sedangkan penarikan rawai dilakukan di bagian haluan kapal. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/150070
Appears in Collections:UT - Fisheries Resource Utilization

Files in This Item:
File SizeFormat 
C89mwi.pdf
  Restricted Access
25.39 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.