Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/149843
Title: Mempelajari pengaruh konsentrasi gula (sukrosa) terhadap produksi alginat yang dihasilkan oleh bakteri Pseudomonas aeruginosa
Authors: Linawati
Nurjanah
Desniar
Issue Date: 1995
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh konsentrasi gula (sukrosa) dan lama inkubasi terhadap produksi alginat yang dihasilkan oleh Pseudomonas aeruginosa. Penelitian ini terdiri atas 2 tahap. Tahap pertama menentukan metoda penyimpanan bakteri dan tahap kedua proses produksi sel yang terdiri dari persiapan bahan, proses fermentasi dan pemanenan. Pengamatan kultur dilakukan setelah kultur berumur 3, 5, 7, 9, 11, 13, 15, 18, 22, 26, 30, 36, 42, 48, 72, dan 96.jam. Parameter yang diukur untuk setiap kali pengamatan adalah konsentrasi alginat, massa sel kering, persentase jumlah sel mucoid dan nonmucoid, residu gula, pH akhir. Selain itu diukur efisiensi konversi nutrien menjadi alginat (Yp/s) dan biomassa (Yx/s) serta efisiensi konversi alginat per biomassa total (Yp/x) dan per biomassa mucoid (Yp/x+) dari kultur. Dari hasil analisa selama inkubasi pada kultur cair, pada medium A (10 g/l), konsentrasi alginat berkisar 0.32-0.85 g/l, massa sel kering berkisar 0.60 -1.57 g/l, persentase jumlah sel mucoid berkisar 10,00-57.14% dan nonmucoid berkisar 42.86 90.00%, residu gula berkisar 2.487.47 g/l, pH akhir berkisar 7-8, nilai Yp/s berkisar 0.0790.857 g produk/g substrat, nilai Yx/s berkisar 0.1942.071 g biomassa/g substrat, nilai Yp/x berkisar 0.112 - 1.164 g produk/g biomassa, dan nilai Yp/x+ berkisar 0.2693.890 g produk/g biomassa. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/149843
Appears in Collections:UT - Aquaculture

Files in This Item:
File SizeFormat 
C95DES.pdf
  Restricted Access
15.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.