Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/149651
Title: Mempelajari Pengaruh Debit Aliran Dan Tinggi Terjun Air Terhadap Kecepatan Putaran Dan Kapasitas Pembangkit Tenaga Listrik Pada Turbin Air
Authors: Partowijito, Achmadi
Syarief, Rizal
Abchu, Muhaemin
Issue Date: 1975
Publisher: IPB University
Abstract: Air merupakan sarana yang penting di dalam kehidupan manusia, hewan ataupun tumbuh-tumbuhan. Di samping itu juga merupakan sumber tenaga yang disediakan alam, sebagai pembangkit temaga mekanis ataupun tenaga listrik, yaitu dengan bantuan alat berupa kincir, turbin air dan generator pembangkit tenaga listrik. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh debit aliran dan tinggi terjun air terhadap kecepatan putaran dan tenaga yang dihasilkan serta menetapkan efisien- si dari penggunaan turbin air sebagai pembangkit tenaga listrik pada lokasi penelitian. Perlakuan terdiri dari dua faktor, yaitu debit air "Q" dengan taraf masing-masing 40, 60, 80 dan 100 liter tiap detik serta tinggi terjun air "H" dengan taraf masing-masing 3,25; 3,35; 3,45 dan 3,55 meter. - Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah putaran tiap menit roda transmisi turbin air, minimum 120 rpm dan maksimum 268 rpm, dengan masing-masing dicapai pada debit aliran Q 40 liter tiap detik dengan tinggi terjun air H 3,25 meter dan Q 100 liter tiap detik dengan Η = 3,55 meter. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/149651
Appears in Collections:UT - Agricultural and Biosystem Engineering

Files in This Item:
File SizeFormat 
F75mab.pdf
  Restricted Access
8.8 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.