Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/149310
Title: Analisis faktor 9 macam test psikologi dan pengelompokan individu berdasarkan kemampuan dengan fungsi diskriminan
Authors: Sumantri, Bambang
Erfiani
Kristiani, M. M. Retti
Issue Date: 1992
Publisher: IPB University
Abstract: Bakat dan intelegensi adalah salah satu penentu ke- berhasilan seseorang dalam suatu bidang pekerjaan. Bakat dan intelegensi seseorang dapat diduga dengan memberikan kombinasi beberapa test psikologi yang disusun dalam test batere. Tujuan penelitian ini adalah mencari faktor-faktor bersama dalam test batere dan mencari fungsi diskriminan untuk memisahkan individu berdasarkan kemampuan yang diduga dari skor faktor. Bahan penelitian yang digunakan berupa data sekunder yaitu hasil 9 macam test psikologi dari pelamar kerja lulusan S1 di sebuah perusahaan di Jakarta. Test-test tersebut adalah WB7, WB8, PM Advance, TIU5, DERET, AD- KUDAK, HITUNG, ACER, dan ANALOGI Verbal. Metode yang digunakan adalah Analisis Faktor dan Analisis Diskrimi- nan. Di dalam penelitian ini, untuk memisahkan individu berdasarkan kemampuan, individu dibagi menjadi 9 kelompok kemampuan berdasarkan skor faktor, kemudian dicari fungsi diskriminannya. Hasil yang diperoleh dengan analisis faktor menunjuk- kan bahwa test batere yang dipakai mengukur 2 faktor bersama. Kedua faktor tersebut yaitu faktor Logika Aritmetika dan faktor persepsi Visual. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/149310
Appears in Collections:UT - Statistics and Data Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
G92MMR.pdf
  Restricted Access
1.25 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.