Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/147845
Title: Analisis sistem pengendalian penyediaan tebu sebagai bahan baku produksi gula di PG Kebon Agung Malang
Authors: Djojomartono, Moeljarno
Zulichan, Siti
Issue Date: 1990
Publisher: IPB University
Abstract: Pengalihan sistem penguasaan lahan berdasarkan No 9/1975, menyulitkan INPRES dapat meningkatkan pendapatan petani, tetapi pabrik gula dalam pemenuhan bahan baku produksinya. Dengan semakin banyaknya pemilikan lahan oleh petani pengusaha akan semakin mengancam kelancaran produksi pabrik gula, karena pabrik gula bergantung pada petani dalam memenuhi kebutuhan tebu. Saat ini PG Kebon Agung Malang juga mengalami masalah kekurangan bahan baku. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis beberapa alternatif pelaksana tebang angkut dan memilih salah satu alternatif tersebut sebagai suatu tindakan dalam mengatasi masalah penyediaan bahan baku. Pemilihan didasarkan pada tingkat kerugian yang minimum, baik untuk petani maupun pabrik. PG Kebon Agung Malang berkapasitas 4000 ton tebu/hari dengan masa giling 180 hari/tahun. Bahan baku produksi diperoleh dari lahan TRI yang tersebar pada 19 kecamatan yang terletak di sekitar Kabupaten Malang, Kodya Malang dan Kabupaten Blitar, dengan luas sekitar 9718.91 Ha. Karena masalah penyediaan bahan baku tidak terlepas pada pelaksanaan tebang angkut, maka pengendalian...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/147845
Appears in Collections:UT - Agricultural and Biosystem Engineering

Files in This Item:
File SizeFormat 
F90szu.pdf
  Restricted Access
2.24 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.