Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/147448
Title: Penggunaan Manure Ayam Dan Domba Dalam ransum Ayam Untuk Produksi daging
Authors: Ahmad, Baihaqi H.
Herman, Rachmat
Faizah
Issue Date: 1983
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian untuk mempelajari pengaruh penggunaan manu- re ayam dan domba sebagai bahan campuran dari ransum ayam petelur jantan, telah dilakukan di Fakultas Peternakan, Ing titut Pertanian Bogor dari tanggal 23 Desember 1982 sampai dengan tanggal 13 Maret 1983. Dalam penelitian ini dipergunakan 200 ekor anak ayam petelur jantan strain Hy-Line umur satu hari yang dipeliha- ra dalam kandang beralas dan berdinding kawat berukuran 1 x 1 x 0.5 m, dengan kepadatan 10 ekor per meter persegi. Penelitian ini dilakukan dengan empat perlakuan dan lima ulangan, setiap ulangan terdiri atas 10 ekor anak ayam. Keempat perlakuan tersebut adalah pemberian ransum dengan persen manure (Ro), pemberian ransum yang ditambah 10 per sen manure ayam (R₁), pemberian ransum yang ditambah 10 per sen manure domba (R) dan pemberian ransum yang ditambah 5 persen manure ayam dan 5 persen manure domba (R₂). Ransum dan air minum diberikan diberikan secara ad libitum. Ranca ngan Acak Lengkap digunakan untuk mengetahui pertumbuhan, konsumsi dan konversi ransum. Setelah ayam berumur 10 ming gu dari setiap perlakuan masing-masing diambil secara acak 10 ekor ayam. Untuk mengetahui pengaruh perlakuan terhadap bobot irisan komersial, bobot distribusi tulang dan bagian yang dapat dikonsumsi dari setiap irisan komersial, bobot organ tubuh, serta bobot lemak rongga tubuh dan bobot thy- mus, dilakukan seksi dan hasilnya diolah menurut analisis peragam (Covariance) model Y T₁ a X....
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/147448
Appears in Collections:UT - Nutrition Science and Feed Technology

Files in This Item:
File SizeFormat 
D83FAI.pdf
  Restricted Access
14.05 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.