Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/147396
Title: Penyebaran virus Newcastle-Disease (ND) pada burung liar
Authors: Malole, M. B. M.
Zakiatulyaqin
Issue Date: 1986
Publisher: IPB University
Abstract: Banyak usaha yang telah dilakukan untuk mencegah dan mengendalikan terjadinya serangan wabah ND, seperti misalnya peningkatan sanitasi dan vaksinasi ND. Akan tetapi sam pai saat ini pengendaliannya belum dapat dilakukan secara tuntas. Banyak masalah yang menyebabkan kegagalan dari usaha untuk mengendalikan wabah ND, salah satu masalah yang perlu dipertimbangkan dalam penanggulangan wabah ND adalah sumber dan penyebaran virus ND oleh burung liar (Ronohardjo, 1980). Walaupun telah diketahui bahwa burung liar mempunyai peranan dalam penyebaran penyakit unggas, tetapi harus diakui bahwa sedikit sekali informasi mengenai jenis burung yang mempunyai potensi sebagai sumber dan penyebar virus ND. Selain menyebarkan penyakit unggas, burung liar juga dapat menyebarkan penyakit mammalia (Ottis and Bachmann, 1983). ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/147396
Appears in Collections:UT - Veterinary Clinic Reproduction and Pathology

Files in This Item:
File SizeFormat 
B86zak.pdf
  Restricted Access
5.73 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.