Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/146482
Title: Pengamatan Serangga Hama Kedelai Di Unit Pemukiman Trasmigrasi (UPT) A1 Pangkalan Kersik, Kecamatan Bayunglincir Kabupaten Musi Banyuasin, Propinsi Sumatera Selatan
Authors: Sosrowarsono, Soemarsono
Sastratmadja, A. Hidir
Zulhendri
Issue Date: 1985
Publisher: IPB University
Abstract: Kedelai (Glycine max (L) Merr) merupakan salah satu tanaman anggota famili Leguminosae yang banyak ditanam di Indonesia. Tanaman ini bukan tanaman asli Indonesia, dan diduga berasal dari daratan Cina, yang kemudian dibawa ke Jepang, Korea dan Indonesia. Di Indonesia kedelai ditanam terutama di Jawa, Lampung, Bali dan Nusa Tenggara Barat dengan luas pertanaman sekitar 850 000 hektar (Sumarno, 1984). Kedelai merupakan tanaman palawija yang sering ditanam di tanah-tanah sawah. Penanaman biasanya dilakukan setelah pad dipanen, baik secara monokultur maupun tumpang sari. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/146482
Appears in Collections:UT - Plant Protection

Files in This Item:
File SizeFormat 
A85zul.pdf
  Restricted Access
9.31 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.