Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/146327
Title: Studi peningkatan efisiensi dan efektifitas kilang pengeringan patung Bali
Authors: Coto, Zahrial
Febrianto, Fauzi
Tenaya, Ngakan Ketut Jaya
Issue Date: 1993
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi kilang pengeringan yang diperkenalkan Dinas Perindustrian Bali melalui serangkaian pengujian terhadap keseragaman suhu, kelembaban relatif, kadar air keseimbangan, laju pengeringan patung dan kebutuhan limbah sebagai bahan bakar kilang pengeringan tersebut. Hasil pengujian terse- but dibandingkan dengan hasil dari kilang yang dimodi- fikasi. Kilang pengeringan yang diperkenalkan oleh Dinas Perindustrian Bali memiliki ukuran 10 X 8 X 4 M³, terbuat dari tembok beton dengan seng sebagai atapnya. Model pembakaran limbahnya berupa drum pembakar yang pendek dengan cerobong asap yang lurus keatas. Modifikasi kilang dilakukan pada model pembakar dan juga bentuk cerobong asapnya. Kilang yang dimodifikasi ini memiliki model pembakar dengan drum yang memanjang dari satu sisi tembok ke sisi tembok yang lain dan bentuk cerobong asapnya yang menyilang. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah patung kayu yang dibagi dalam 3 ukuran patung dari berba- gai jenis kayu, tatal kayu sebagai bahan baku pembuatan...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/146327
Appears in Collections:UT - Forestry Products

Files in This Item:
File SizeFormat 
E93NKJ.pdf
  Restricted Access
18.93 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.