Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/144794
Title: Kajian sidik statistika pengawasan mutu pada produsen ransum ayam
Authors: Mttjik, A. A.
Hasibuan, Krisna Murti
Nasution, Damhuri
Issue Date: 1986
Publisher: IPB University
Abstract: Tujuan penelitian ini, dalam kegiatan pengawasan mutu ransum ayam diwilayah Jawa Barat, adalah mempelajari sidik statistika pengawasan mutu dalam kaitannya dengan kemampuan produsen untuk memenuhi syarat mutu Ca dan P yang ditetapkan. Sedangkan kegunaan penelitian ini adalah sebagai bahan masukan bagi instansi pengawas mutu ransum ayam (Dinas Peternakan dan BBIHP). Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah beru- pa data hasil analisa kimia kadar Ca dan P lima macam con- toh ransum ayam (Starter, Grower, Layer, Broiler Starter dan Broiler Finisher) di Balai Pengembangan Makanan, Minuman dan Phytokimia BBIHP di Bogor, selama tahun anggaran 1985/1986. Bagan pengawasan ukuran pemusatan yang umum dan terbaik adalah Bagan Pengawasan Rataan. Sedang bagan pengawasan ukuran penyebaran yang akan digunakan tergantung pada ukuran contoh anak contoh. Bila ukuran contoh anak contoh 12, lebih baik menggunakan Bagan Pengawasan Kisaran daripada Bagan Pengawasan Simpangan Baku, karena perhitungan kisaran lebih sederhana, dimana pada keadaan ini efisiensi R terhadap suntuk menduga simpangan baku populasi mendekati satu. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/144794
Appears in Collections:UT - Statistics and Data Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
G86dna.pdf
  Restricted Access
3.49 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.