Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/144588
Title: Pengujian Asumsi-Asumsi Yang Mendasari Sidik Ragam Pada Beberapa Data Percobaan Ternak
Authors: Mattjik, A. A.
Herawati, Tati
Hartoyo, Tedi
Issue Date: 1986
Publisher: IPB University
Abstract: Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui apakah pengujian terhadap asumsi-asumsi yang mendasari sidik ragam ini diperlukan, yaitu: kenormalan galat acak percobaan, kehomogenan ragam galat acak percobaan, keaditifan model dan kebebasan antar galat acak percobaan atau indipenden. Dalam memeriksa asumsi-asumsi tersebut digunakan metode sebagai berikut: Kertas sebaran normal, chi-kuadrat dan Lilliefors untuk menguji kenormalan galat acak percobaan Hartley's F max, Levene's S dan Barlett untuk menguji kehomogenan ragam galat acak percobaan Tukey, digunakan untuk menguji keaditifan model Runtun, digunakan untuk menguji kebebasan galat acak percobaan Sebelum dan sesudah dilakukan pengujian terhadap asumsi-asumsi sidik ragam, ternyata menunjukkan hasil yang berbeda baik jumlah kuadrat maupun kuadrat tengah errornya.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/144588
Appears in Collections:UT - Statistics and Data Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
G86THA.pdf
  Restricted Access
7.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.