Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/143727
Title: Pengaruh beberapa kombinasi ketebalan lamina dan jenis perekat terhadap kekuatan lentur balok laminasi
Authors: Mardikanto, T.R.
Sadiyo, Sucahyo
Fachrudin, Atep
Issue Date: 1996
Publisher: IPB University
Abstract: Pemberdayaan sumberdaya hutan melalui teknologi reka- yasa kayu dan penganekaragaman sumberdaya kayu merupakan suatu kegiatan di bidang kehutanan yang harus segera dimasyarakatkan. Hal ini bertujuan agar hutan tetap terjaga kelestariannnya. Balok laminasi sebagai hasil suatu teknologi rekayasa kayu di dalam proses pembuatannnya harus diarahkan kepada pemanfaatan limbah-limbah kayu yang berasal dari pemanenan kayu di hutan maupun limbah kayu yang berasal dari industri pengolahan kayu, kayu yang bermutu rendah atau kayu dari Hutan Tanaman Industri (HTI). Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kombinasi antara ketebalan lamina dengan jenis perekat tertentu sehingga diperoleh balok laminasi yang mempunyai kekuatan lentur maksimum. Metodologi penelitian dilakukan dengan membuat balok laminasi dengan kombinasi ketebalan lamina dan jenis pere- kat yang berbeda. Pembuatan contoh uji lentur disesuaikan dengan ASTM D 143-52. Parameter yang diukur adalah kekakuan lentur (MOE), keteguhan lentur (MOR) berat jenis (BJ), kadar air (KA), pengembangan volime (PV), keteguhan geser rekat (KGR), dan delaminasi (D)....
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/143727
Appears in Collections:UT - Forestry Products

Files in This Item:
File SizeFormat 
E96afa1.pdf1.23 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.