Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/143309
Title: Studi perbandingan jenis alat tangkap lobster pot dengan buru tradisional untuk menangkap udang barong di pelabuhan rau
Authors: Ayodhyoa
Monintja, Daniel R
Budihardjo, Suhendro
Issue Date: 1981
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian penggunaan alat tangkap lobster pot dan bubu tradisional untuk menangkap udang barong di perairan Cipeundeuy, teluk Pelabuhan Ratu, Jawa Barat, telah dilakukan pada tanggal 7 April 1980 sampai dengan tanggal 3 Mei 1980. Penelitian ini untuk membandingkan efektifitas hasil tangkapan udang barong dari kedua jenis alat tangkap yang digunakan, dengan cara "experimental fishing" dalam kondisi alami. Dengan menggunakan uji pangkat bertanda Wilcoxon, dapat disimpulkan bahwa hasil tangkapan udang barong rata- rata/hari dari lobster pot lebih besar dibandingkan dengan bubu tradisional (berbeda nyata pada taraf nyata 5%). Selain hasil tangkapan udang barong, jenis ikan lain juga tertangkap. Dari cara pengoperasiannya, ketahanan dan pemelihara- annya, ternyata lobster pot lebih mudah dibandingkan dengan bubu tradisional. Pengembangan lebih lanjut penggunaan lobster pot ini perlu ditunjang dengan penelitian yang lebih mendalam dalam hal mendapatkan informasi biologi udang barong, efisiensi ekonomis, efektifitas umpan dan lain-lain…
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/143309
Appears in Collections:UT - Aquatic Resources Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
C81sbu.pdf
  Restricted Access
10.73 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.