Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/141093
Title: Evaluasi kerangka penarikan contoh pendaftaran rumah tangga survei perkebunan rakyat dan survei cengkih di Jawa Barat tahun 1991/1992
Authors: Rambe, Abdurrauf
Wijayanto, Hari
Ginting, Isra Natalisa
Yudhadi
Issue Date: 1992
Publisher: IPB University
Abstract: Mutu data suatu kegiatan statistik seperti sensus dan survei sangat tergantung pada beberapa faktor, antara lain metode penarikan contoh, terampilan petugas, dan keproses pengolahan data. Perencanaan suatu kegiatan statistik membutuhkan suatu kerangka induk (Master Frame) dan ke- rangka penarikan contoh induk (Master Sampling Frame) yang mendasari metode penarikan contoh yang akan digunakan. Pada saat ini Biro Pusat Statistik (BPS) telah membentuk kerangka induk CKID dan kerangka penarikan contoh induk (KCI). KCI digunakan untuk sensus dan survei dengan pendekatan rumahtangga maupun usaha, dengan wilayah pencacahan (wilcah) sebagai satuan penarikan contoh. Wilcah adalah suatu areal di dalam suatu desa/kelurahan yang mempunyai identitas dan memiliki batas yang tetap dan jelas…dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/141093
Appears in Collections:UT - Statistics and Data Sciences

Files in This Item:
File SizeFormat 
G92YUD.pdf1.93 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.