Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/139010
Title: Tinjauan umum pembangunan perikanan di perairan Ujung Genteng Kecamatan Ciracap Kabupaten Sukabumi
Authors: Hadikoesworo, Harjadi
Panjaitan, Mangasi
Issue Date: 1986
Publisher: IPB University
Abstract: Perairan Ujung Genteng mempunyai potensi maksimum lestari khusus ikan pelagis diperkirakan paling sedikit 1500 ton setahun. Tingkat pendayagunaannya sekarang baru mencapai lebih kurang 2,1% setahun. Baru dikelola secara benar sejak tahun 1973, melalui cara-cara yang masih tradisional. Melalui Keppres No. 39/1980 mulai tahun 1981, diberikan kredit motorisasi pada 10 rumah tangga nelayan, yang terdiri dari perahu, motor 12 PK dan jaring tembang dengan ukuran mata jaring 1,5 inch. Tahun 1984 tidak satupun unit penangkapan itu beroperasi, karena rusak. Untuk Perairan Ujung Genteng di mana sebagian besar dasarnya karang, alat tangkap yang cocok adalah alat tangkap permukaan, sedangkan untuk alat tangkap dasar kurang sesuai. Sebanyak 40% penduduk berada di bawah garis kemiskinan. Untuk perbaikan tingkat kesejahteraan nelayan, perlu menambah kemampuan alat tangkap, sehingga daya jelajah bertambah. Pengoperasian unit perahu gill net atau payang, dapat meningkatkan pendapatan nelayan pemilik maupun buruh nelayan, relatif jauh di atas garis kemiskinan...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/139010
Appears in Collections:UT - Agronomy and Horticulture

Files in This Item:
File SizeFormat 
A86MPA.pdf
  Restricted Access
19.33 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.