Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/138917
Title: Penggunaan Data Lansat-MSS untuk Pemetaan Tipe-tipe Hutan : Studi Kasus Areal HPH PT. Wenang Sakti di Propinsi Daerah Tingkat I Sulawesi Utara
Authors: Saleh, M. Buce
Rosalina, Upik
Suhardi
Issue Date: 1992
Publisher: IPB University
Abstract: Hutan sebagai sumberdaya alam Indonesia memerlukan pengelolaan yang tepat dalam pemanfaatannya. Oleh karena itu kelengkapan informasi tentang sumberdaya alam diharapkan dapat diperoleh secara teliti dan dapat menggambarkan. dengan jelas tentang hal yang ada di dalamnya. Salah satu cara untuk mendapatkan informasi secara cepat dan berkelanjutan adalah dengan metoda penginderaan jauh. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari sejauh mana penggunaan data Landsat-MSS sebagai data dasar untuk membuat peta tipe hutan dan penutupan lahan.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/138917
Appears in Collections:UT - Forest Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
E92suh.pdf
  Restricted Access
14.79 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.