Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/137733
Title: Pemanfaatan hasil sampingan pengolahan minyak kelapa dalam pembuatan makanan selingan (Snack)
Authors: Nasoetion, Amini
Setiawan, Budi
Rufinar
Issue Date: 1989
Publisher: IPB University
Abstract: Tujuan umum penelitian ini adalah memanfaatkan galendo yang berfungsi sebagai "shortening" dan sumber protein dalam pembuatan kue kering. Tujuan khusus adalah mengetahui rendemen galendo dan kandungan zat gizi gajendo, menyusun formula dan mengetahui kandungan zat. gızı kue kering yang menggunakan galendo serta mengetahui daya terima kue kering tersebut. Penelitian pendahuluan dilakukan untuk membuat minyak kelapa dan melakukan analisis proksimat untuk mengetahui nilai gizi galendo berdasarkarı resep kue serta menyusun formula bangket. sagu yang telah dimodifikasi. sehingga tersusun beberapa jenis formula yang dapat dicetak pada cetakan yang sama. Formula yang tersusun menggunakan perbandingan tepung tapioka dengan galendo masing-masing sebagai berikut untuk formula A (38:35) persen, formula B (41: 32) persen dan formula (4429) persen. Sedangkan kontribusi gula dan kuning telur untuk setiap formula adalah sama (19 dan 8) persen Dalam pembuatan kue kering yang kering yang pada penelitian Lanjutan galendo berfungsi sebagai shortening" dan sumber protein. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/137733
Appears in Collections:UT - Nutrition Science

Files in This Item:
File SizeFormat 
A89ruf.pdf
  Restricted Access
11.83 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.