Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/137588
Title: Perkembangan populasi aphis glycines matsumura pada pertanaman kedelai
Authors: Sasromarsono, Soemartono
Makruf, Farid
Issue Date: 1988
Publisher: IPB University
Abstract: Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui infestasi awal, perkembangan dan pola pemencaran populasi A. glycines pada pertanaman kedelai. Selain itu, diamati pula keberadaan dan jenis-jenis musuh alaminya. Penelitian dilakukan dari bulan Oktober sampai Desember 1987 di laboratorium lapang Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor. Penelitian dilakukan dengan menggunakan delapan bak beton, ditanami dengan dua varietas kedelai yaitu varietas Tidar dan No. 29 secara berselang-seling. Infestasi awal A. glycines pada kedelai varietas No. 29 dan Tidar berturut-turut terjadi pada 34 HST dan 36 HST. Selanjutnya terjadi peningkatan dan penurunan populasi kutu daun tersebut, dan populasi baru mencapai puncaknya pada 58 HST untuk varietas Tidar serta 67 HST untuk varietas No. 29. Kemudian terjadi penurunan populasi dan mencapai nol pada 91 HST...dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/137588
Appears in Collections:UT - Plant Protection

Files in This Item:
File SizeFormat 
A88FMA.pdf
  Restricted Access
6.25 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.