Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/136152
Title: Pendugaan adanya front melalui hubungan antar bebrapa parameter oseanografi di Perairan Teluk Pelabuhan Ratu, Jawa Barat
Authors: Purwanto, Joko
Susilo, Setyo Budi
Hasyim, Bidawi
Priadri, Ichwan
Issue Date: 1994
Publisher: IPB University
Abstract: Naiknya massa air yang lebih dingin dan lebih kaya zat hara karena proses upwelling, akan menciptakan suatu zona trasisi atau zona pertemuan antara massa air yang baru tersebut dengan massa air di sekitarnya. Sehingga pada daerah ini dijumpai parameter seperti suhu, salinitas dan zat-zat hara yang bisa berubah cepat pada jarak horizontal yang relatif dekat. Daerah ini dinamakan front. Tujuan penelitian ini adalah mempelajari hubungan antar kelimpahan plankton, ikan-ikan clupeide, sebaran Suhu Permukaan Laut (SPL) dan parameter oseanografi lainnya untuk melihat keberadaan front di perairan Teluk Pelabuhan Ratu...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/136152
Appears in Collections:UT - Marine Science And Technology

Files in This Item:
File SizeFormat 
C94ipr.pdf
  Restricted Access
24.94 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.