Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/135793
Title: Biologi Piezodorus rubrofasciatus fabr. (Hemiptera : Pentatomidae) pada kedelai (Glycine max (L.) Merill), buncis (Phaseolus vulgaris L.), kacang jogo (Phaseolus vulgaris L.), dan kacang panjang (Vigna sesquipedalis (L.) fruw.)
Authors: Santoso, Teguh
Winasa, I Wayan
Christinanto, Bonifasius Rudy
Issue Date: 1990
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian tersebut bertujuan untuk mengetahui biolo- gi P. rubrofasciatus pada empat jenis kacang-kacangan, ya- itu kedelai, buncis, kacang jogo, dan kacang panjang. Tiap parameter yang diukur, diuji secara statistik untuk mengetahui sejauh mana perbedaannya. Rancangan yang digu- nakan adalah rancangan acak lengkap. P. rubrofasciatus dalam siklus hidupnya melewati sta- dia telur, nimfa, dan imago. Telur diletakkan secara ber- kelompok dalam dua baris. Rata-rata jumlah butir telur per paket pada kedelai, buncis, kacang jogo, dan kacang panjang adalah 13.02, 11.82, 12.06, dan 14,65, sedangkan rata-rata keperidian imago pada empat inang tersebut, masing-masing 71.60, 64.33, 36.17, dan 70.40 butir telur per imago betina. Nimfa instar I belum mengisap makanan yang diberikan, kebutuhannya hanya air, sedangkan stadia berikutnya telah mengisap makanan. Mortalitas tertinggi adalah nimfa ins- tar II. Hal ini diduga disebabkan nimfa instar II belum C memiliki kekuatan untuk membalikkan tubuhnya setelah ia...dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/135793
Appears in Collections:UT - Plant Protection

Files in This Item:
File SizeFormat 
A90brc.pdf
  Restricted Access
8.4 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.