Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/135680
Title: Optimasi luas lahan unit HTI-Trans ditinjau dari segi penyiapan lapangan kerja, ekonomi dan finansial : Studi kasus di PT. Rimba Seraya Utama, Riau)
Authors: Haeruman, Herman
Sudarisman, Hoesodo
Utami T.P., Wiwit
Issue Date: 1995
Publisher: IPB University
Abstract: Meningkatnya kebutuhan akan produk hasil hutan khusus- nya yang berupa kayu, menyebabkan makin meningkatnya eks- ploitasi terhadap hutan. Sementara potensi hutan alam sangat terbatas. Dalam rangka memenuhi kebutuhan tersebut Departemen Kehutanan menetapkan program pembangunan Hutan Tanaman Industri (HTI) dalam skala besar. Kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan program HTI adalah kurangnya tenaga kerja, karena pembangunan HTI umumnya dilaksanakan di luar pulau Jawa dengan kepadatan penduduk yang relatif ren- dah. Sementara itu distribusi penduduk yang tidak merata menyebabkan laju pembangunan yang tidak seimbang. tah dalam hal ini melakukan program transmigrasi. Pemerin- Kendala yang dihadapi adalah dalam rangka penyediaan pemukiman mau- pun lahan usaha bagi transmigran. Guna mengatasi permasalahan tersebut Departemen Kehu- tanan dan Departemen Transmigrasi dan PPH melakukan kerjasa- ma dalam program HTI-trans. Kerjasama yang saling mengun- tungkan antara pengusaha dan transmigran. Perusahaan menda- patkan tenaga kerja secara kontinu sedangkan transmigran mendapatkan pekerjaan yang tetap dan lahan usaha pada proyek HTI. Program HTI-Trans merupakan 2 kepentingan yang dipadu- kan yaitu kepentingan perusahaan dan transmigran. Untuk itu penting terciptanya pengelolaan HTI dengan pemukiman trans- migran yang harmanis, bekesinambungan, saling menguntungkan dan berwawasan lingkungan. Pengaturan kelestarian hasil dapat dilakukan melalui pengaturan luas. Luas optimal akam memberikan keuntungan yang maksimal baik bagi perusahaan maupun bagi kepentingan transmigran...dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/135680
Appears in Collections:UT - Forest Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
E94WUT.pdf
  Restricted Access
17.51 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.