Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/134338
Title: Tingkat Kesukaan Konsumen Terhadap Berbagai Masakan Daging Kelinci Lokal
Authors: Khumaidi
Hardinsyah
Lestari, Dwi S.B.
Issue Date: 1984
Publisher: IPB University
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesukaan konsumen terhadap berbagai masakan daging kelinci, dengan tujuan khusus untuk mengetahui jenis masakan daging kelinci yang paling disukai konsumen dan untuk mengetahui bagian daging kelinci yang paling disukai kosumen pada jenis masakan tertentu. Daging kelinci diperoleh dengan cara menyembelih kelinci yang diperoleh dari peternakan kelinci di Cisarua Bogor. Daging kelinci dipisahkan antara bagian kaki dan bagian selain kaki yang kemudian dimasak dengan berbagai cara. Jenis masakannya adalah goreng dengan minyak goreng, goreng dengan margarin, opor, gule, sop, soto, sate dan panggang.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/134338
Appears in Collections:UT - Nutrition Science

Files in This Item:
File SizeFormat 
A84SBD.pdf
  Restricted Access
13.77 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.