Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/130448
Title: Evaluasi Penerapan Aspek Kesejahteraan Hewan di Pasar Burung Jatinegara, DKI Jakarta.
Other Titles: Evaluation of Animal Welfare Implementation at Jatinegara Bird Market, Special Capital Region of Jakarta
Authors: Ilyas, Abdul Zahid
Wicaksono, Ardilasunu
Sutrisno, Arianto
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Institut Pertanian Bogor)
Abstract: Kesejahteraan hewan adalah segala urusan yang berhubungan dengan keadaan fisik dan mental hewan menurut ukuran perilaku alami hewan yang perlu diterapkan dan ditegakkan untuk melindungi hewan dari perlakuan setiap orang yang tidak layak terhadap hewan. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran mengenai penerapan kesejahtraan hewan terutama pada burung di Pasar Jatinegara dan untuk mengetahui korelasi antara karakteristik, pengetahuan, serta praktik pedagang burung mengenai aspek kesejahteraan hewan di Pasar Jatinegara. Penelitian ini dirancang menggunakan kajian lapang lintas seksional (crosssectional study). Data diperoleh dari wawancara kepada 30 responden menggunakan kuesioner yang disusun secara terstruktur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan dan praktik pedagang burung tergolong sedang. Dalam peneitian ini didapatkan hubungan yang nyata antara pendidikan dan pengetahuan (p=0.009; r=0.469).
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/130448
Appears in Collections:UT - Animal Disease and Veterinary Health

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
B16asu.pdf
  Restricted Access
Fulltext658.39 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.