Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/130441
Title: Analisis Variabel Kerentanan Social-Ecological System Mangrove di Kepulauan Karimun Jawa, Provinsi Jawa Tengah
Authors: Samosir, Agus Mangaratua
Adrianto, Luky
Rahadiya, Ardaffa Firdausy
Issue Date: 2023
Publisher: IPB University
Abstract: Mangrove merupakan tumbuhan berkayu yang menempati habitat pada daerah yang tergenang air pasang secara periodik. Perubahan iklim yang sedang terjadi dikhawatirkan berdampak pada ekosistem mangrove yang ada di sekitar Kepulauan Karimun Jawa. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi serta memetakan variabel dan kerentanan SES mangrove di Pulau Kemujan dan Pulau Karimun, Kepulauan Karimun Jawa, Provinsi Jawa Tengah. Penelitian dilakukan pada bulan November 2022 di Pulau Kemujan dan Pulau Karimun, Kepulauan Karimun Jawa, Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah. Pengambilan data dilakukan selama 20 hari. Data primer diperoleh melalui teknik metode participatory mapping dan participatory data collection. Keterkaitan variabel SES mangrove di Kepulauan Karimun Jawa, Provinsi Jawa Tengah memiliki hubungan yang kuat antara Resource Governance dengan Resource System. Keterkaitan variabel SES dan variabel kerentanan SES mengindikasikan bahwa masyarakat dan ekosistem mangrove di Kepulauan Karimun Jawa pada kategori rentan terhadap ancaman perubahan iklim.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/130441
Appears in Collections:UT - Aquatic Resources Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover.pdf
  Restricted Access
Cover3.52 MBAdobe PDFView/Open
Fulltext.pdf
  Restricted Access
Full Text11.43 MBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
Lampiran7.71 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.