Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/128495
Title: Modifikasi oral minimal model untuk mengetahui pengaruh hormon incretin pada penyakit diabetes tipe 2
Other Titles: The Oral Minimal Model Modification to Know Incretin Hormone Effect on Type 2 Diabetes
Authors: Kartono, Agus
Setiawan, Ardian Arief
Fadila, Rojali
Issue Date: 2016
Publisher: IPB (Institut Pertanian Bogor)
Abstract: Kinematika laju konsentrasi glukosa dan insulin dalam darah dapat dijelaskan dengan menggunakan model matematika yang sederhana dan mudah dipelajari. Pada penelitian ini, model yang digunakan adalah Oral Minimal Model (OMM) termodifikasi. Model OMM akan dimodifikasi untuk dapat menggambarkan kinematika konsentrasi hormon incretin, sehingga tingkat sekresi insulin dalam tubuh dapat diketahui. Hormon incretin berfungsi sebagai stimulus utama sekresi insulin, apabila terdapat glukosa yang masuk secara oral. Berdasarkan hasil penelitian ini, subjek diabetes tipe 2 memiliki parameter hormon incretin basal (Incb) yang paling kecil (Incb pada data diabetes tipe 2 adalah 90 ng/dL). Subjek normal memiliki nilai Incb melebihi 200 ng/dL, sedangkan subjek pre-diabetes memiliki nilai Incb antara 150-190 ng/dL. Subjek diabetes tipe 2 memiliki nilai parameter glukosa basal (Gb) yang paling besar, sedangkan subjek normal dan pre-diabetes mempunyai nilai Gb lebih rendah daripada subjek diabetes tipe 2. Prediksi diabetes tipe 2 dari data tes Oral Glucose Tolerance Test (OGTT) dapat dilihat dari dua nilai parameter Incb dan Gb dari fitting antara hasil model dan eksperimen OGTT.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/128495
Appears in Collections:UT - Physics

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
G16rfa1.pdf
  Restricted Access
Full Text11.96 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.